tampak kpt mangkrak

Kantor Pelayanan Terpadu Brebes di Jadwalkan Akan di Bangun Mulai Bulan Mei 2021

Brebes, POJOKREDAKSI.COM – Pemerintah Kabupaten Brebes melalui Dinas Pekerjaan Umum (DPU) memastikan tahun 2021 pembangunan Kantor Pelayanan Terpadu (KPT) mulai dilakukan. Bahkan, anggaran yang digelontorkan untuk pembangunan megaproyek KPT itu mencapai Rp 110 miliar secara multiyears. “Tahun ini tahap pertama...
angin kencang brebes

Terbangkan Puluhan Atap Rumah dan Tumbangkan Pohon Besar, Angin Kencang Terjang 4 Kecamatan di Brebes

BREBES, POJOKREDAKSI.COM – Sejumlah desa di empat kecamatan Kabupaten Brebes diterjang angin kencang saat terjadi hujan lebat sekitar pukul 14.00 WIB, Rabu (10/2/2021). Berdasarkan data yang diperoleh dari BPBD Brebes, angin kencang ini menerjang empat kecamatan, yakni Kecamatan Ketanggungan, Kersana,...
pojok redaksi
brebes gadis dianiaya

Seorang Gadis di Brebes ini Mengalami Luka Memar dan Kulit Melepuh Akibat Dianaya Ayah Tiri

Dianiaya Ayah Tiri, seorang gadis di Brebes alami luka memar dan kulit melepuh. Sang ayah tiri melarikan diri dan dalam pengejaran polisi. Brebes, POJOKREDAKSI.COM – Nasib memilukan menimpa seorang gadis berusia 22 tahun. Ia menjadi korban kekerasan dalam keluarga yang...
Jateng di Rumah Saja

Terapkan “Jateng di Rumah Aja” Pemkab Brebes Pastikan Pasar Tetap Ditutup, Kompensasi Retribusi Gratis

Pada program "Jateng di Rumah Saja", pasar di Brebes akan ditutup selama dua hari. Brebes, POJOKREDAKSI.COM – Sejumlah daerah di Jawa Tengah tetap memperbolehkan pasar tetap buka menyusul kebijakan Gubernur Jateng, dua hari di rumah saja. Namun, Pemkab Brebes memilih...
brebes bupati kecamatan salem

Bupati Brebes, Idza Priyanti Meninjau Lokasi Bencana Tanah Bergerak di Kecamatan Salem

Sembilan Keluarga Segera Direlokasi, Tanah Bergerak di Salem Makin Mengkhawatirkan. Bupati mengingatkan warga setempat agar tetap waspada. Brebes, POJOKREDAKSI.COM – Kondisi tanah bergerak di Desa Gununglarang Kecamatan Salem, Brebes semakin mengkhawatirkan. Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Brebes segera merelokasi 9 keluarga korban...

Seorang Pemuda Asal Losari Jawa Barat Dibekuk Tim Resmob Brebes yang Mengaku Anggota Polisi untuk Melakukan Kejahatan

BREBES, POJOKREDAKSI - Tim Resmob Satreskrim Polres Brebes berhasil membekuk seorang pelaku perampasan di tiga kecamatan dan mengaku sebagai anggota polisi. Bahkan, aksinya sudah dilakukan di belasan lokasi. Pelaku bernama Khaerul (20) warga Kalirahayu Kecamatan Losari, Jawa Barat (Jabar). Ia...
Pojok WA