Dinas Sosial Surabaya Pastikan Keluarga Penderita Cerebral Palsy Akan Dapat Bantuan

Surabaya, POJOKREDAKSI.COM - Dinas Sosial (Dinsos) Kota Surabaya memastikan keluarga penderita Cerebral Palsy warga Kelurahan Tanah Kali Kedinding, Kecamatan Kenjeran, tetap mendapat bantuan meski Program Keluarga Harapan (PKH) dari Kementerian Sosial berhenti. Anna Fajrihatin Kepala Dinsos Kota Surabaya menyebut, keluarga...
surabaya

Peringati Hari Anak Sedunia Nowaste Surabaya Adakan Acara Bermain dan Belajar di Rusunawa Benowo Pakal

Surabaya, POJOKREDAKSI.COM - Setiap tanggal 20 November, dunia bersatu dalam peringatan Hari Anak Sedunia, sebuah simbol penting untuk melindungi dan mempromosikan hak-hak anak. Hari Anak Sedunia bukan sekadar perayaan biasa, melainkan saat yang tepat untuk merenungkan dan memastikan kesejahteraan anak-anak...
pojok redaksi

Warga Kutisari Selatan Digegerkan Dengan Penemuan Mayat Didalam Kamar Kos Dengan Kondisi Sudah Membusuk

Surabaya, POJOKREDAKSI.COM - Pria paruh baya ditemukan tewas dengan kondisi sudah membusuk didalam kosnya di Jalan Kutisari Selatan IV, jasad korban pertama kali diketahui pada selasa 19 November 2024, pukul 21:30 wib. Jenazah yang ditemukan tersebut bernama DRS Puniratmono (57)...

Dilaporkan Hilang Seorang Pemuda Ditemukan Tewas Gantung Diri di Bekas Bangunan Restoran

Surabaya, POJOKREDAKSI.COM - Seorang pemuda ditemukan tewas gantung diri disebuah bekas restoran bangunan kosong di Jalan HR Muhammad, pada selasa 19 November 2024. Penemuan tersebut mengemparkan warga prada kali kendal dukuh pakis, bagaimana tidak jasad pemuda berinisial CL (23) ditemukan...

Cak Imin Mentri Koordinator Bidang Pemberdayaan Masyarakat Kunjungi Dinas Sosial Surabaya Cek Data Penerima Bansos

Surabaya, POJOKREDAKSI.COM - Dalam kunjungan kerja ke Surabaya Mentri Koordinator Bidang Pemberdayaan Masyarakat Muhaimin Iskandar alias Cak imin mengecek data penerima bantuan sosial (bansos) Kota Surabaya di Kantor Dinas Sosial (Dinsos) Kota Surabaya, Jalan Arief Rahman Hakim No 131-133, Keputih,...
surabaya

Pria Tanpa Identitas Ditemukan Tergeletak Tak Bernyawa di Pinggir Tambak Persawahan Kandangan Benowo

Surabaya, POJOKREDAKSI.COM - Seorang pria tanpa identitas ditemukan meninggal dunia tertelungkup di areal tambak persawahan di Jalan Raya Kandangan, Kelurahan Kandangan, Kecamatan Benowo, Surabaya, kamis, 14 November 2024. Dari keterangan warga sekitar yang pertama kali menemukan jenazah tergeletak dengan kondisi...

Sudah Empat Kali Ditembak Tak Kapok, Residivis Curanmor Akhirnya Ditembak Mati Tim Jatanras Polda Jatim

Surabaya, POJOKREDAKSI.COM - Residivis Pencurian kendaraan bermotor (curanmor) ditembak mati oleh Tim Jatanras Polda Jawa Timur, tersangka berinisial S (27) terpaksa di tembak mati karena saat hendak ditangkap tersangka melempar bom bondet ke arah petugas. Residivis asal Kota Pasuruan tersebut...
surabaya

DPRD Surabaya Siap Dukung Penuh Program Nasional Prabowo Gibran

Surabaya, POJOKREDAKSI.COM – Dalam mendukung Program Nasional (Pronas) Prabowo - Gibran yakni makan bergizi DPRD Surabaya siap mendukung program tersebut sebagai implementasi program kerakyatan di seluruh daerah meski harus melakukan re-alokasi anggaran di APBD 2024. Bahtiyar Rifai Wakil Ketua DPRD...
surabaya

Sambut Hari Pahlawan, SMP Muhammadiyah 5 Surabaya Gelar Pawai dan Teatrikal

Surabaya, POJOKREDAKSI.COM - Dalam rangka menyambut hari pahlawan, SMP Muhammadiyah 5 Surabaya (Spemma) menggelar pawai berkeliling wilayah seputar sekolah, Rabu (6/11/24). Kegiatan tersebut diikuti oleh 687 siswa SMP Muhammadiyah 5 Surabaya dari kelas VII hingga IX. Kepala SMP Muhammadiyah 5...
surabaya

Kisah Inspiratif Warga Ex Kampung 1001 Malam Menjadi Guru Ngaji di Rusunawa Benowo-Pakal Surabaya

Surabaya, POJOKREDAKSI.COM - Tidak pernah terpikirkan di dalam benak Sri Purwanti warga Ex Kampung 1001 malam, yang kini telah menghuni Rusunawa Benowo - Pakal, jika suatu waktu kelak ia akan menjadi seorang guru ngaji. Di Mushola yang ada di Rusunawa...
Loading posts...

All posts loaded

No more posts

Pojok WA