Tingkatkan Kualitas Konektivitas Digital, Menteri Johnny: Kominfo Mulai Refarming di 9 Klaster

Jakarta, POJOKREDAKSI.COM - Kementerian Komunikasi dan Informatika akan memulai penataan ulang (refarming) Pita Frekuensi Radio 2,3 GHz di 9 klaster. Menkominfo Johnny G. Plate menyatakan refarming itu ditujukan untuk meningkatkan kualitas konektivitas digital lewat layanan seluler dengan mengalokasikan penggunaan spektrum...

Antisipasi Peredaran Kartu SIM Ilegal, Kominfo Larang Penjualan dalam Keadaan Aktif

Jakarta, POJOKREDAKSI.COM - Kementerian Komunikasi dan Informatika mengatur penjualan Kartu SIM (Subscriber Identity Module) dalam keadaan tidak aktif sebagai upaya mencegah peredaran ilegal atau menggunakan identitas tanpa hak dan tidak benar. Oleh karena itu, Direktur Jenderal Penyelenggaraan Pos dan Informatika...
pojok redaksi

Kenang Pengabdian Menteri Penerangan Harmoko, Menkominfo: Terima Kasih atas Karya dan Dedikasinya untuk Indonesia

Jakarta, POJOKREDAKSI.COM - Menteri Komunikasi dan Informatika Johnny G. Plate bersama keluarga besar Kementerian Kominfo berduka atas wafatnya Menteri Penerangan Republik Indonesia periode 1983-1997, Harmoko. Menteri Johnny menyampaikan belasungkawa dan duka cita mendalam, serta mendoakan mendiang beristirahat dengan tenang. “Saya...

Menkominfo Minta Sivitas Proaktif Dukung Penerapan Kebijakan PPKM Darurat Jawa Bali

Jakarta, POJOKREDAKSI.COM - Menteri Komunikasi dan Informatika Johnny G. Plate menginstruksikan sivitas Kementerian Kominfo proaktif dalam mendukung penerapan kebijakan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat Jawa Bali. “Agar ikut serta mengambil inisiatif, bersifat proaktif, serta memperkuat koordinasi dan kerja sama...

Menkominfo Imbau Penerima dan Penyelenggara Vaksinasi Lindungi Data Pribadi

Jakarta, POJOKREDAKSI.COM - Menteri Komunikasi dan Informatika, Johnny G. Plate mengimbau setiap penyelenggara vaksinasi dapat menjaga dan memastikan data pribadi masyarakat terlindungi dengan baik. Hal yang sama juga disampaikan Menkominfo kepada seluruh masyarakat agar tidak sembarang menyebarkan barcode setelah menjalani...

Menkominfo: Pandemi Pacu Humas Pemerintah Adaptasi Terapkan Kebiasaan Baru

Jakarta,POJOKREDAKSI.COM - Pandemi Covid-19 menjadi pemicu motivasi pelaksana kehumasan pemerintah di Indonesia agar menjalankan tugas dengan baik. Menteri Komunikasi dan Informatika, Johnny G. Plate menilai tantangan yang dihadapi humas pemerintah kian berat di tengah digitalisasi yang tengah berlangsung. Oleh karena...

Terima Dubes Arab Saudi, Menkominfo Bahas Tindak Lanjut DCO dan Kerja Sama Ekonomi Digital

Jakarta, POJOKREDAKSI.COM - Menteri Komunikasi dan Informatika Johnny G. Plate membahas tindak lanjut Digital Collaboration Organization (DCO) dan kerja sama ekonomi digital bersama Duta Besar Kerajaan Arab Saudi Syekh Essam bin Abed Al-Thaqafi. Menkominfo menyatakan pembahasan dilakukan untuk merealisasikan kerja sama lebih...

Tahap Pertama dari Aceh, Menteri Johnny: Kominfo Tempuh 4 Langkah Persiapkan ASO

Jakarta, POJOKREDAKSI.COM - Kementerian Komunikasi dan Informatika membangun empat pilar utama sebagai langkah aksi untuk mempersiapkan digitalisasi penyiaran atau Analog Switch Off (ASO). Menkominfo Johnny G. Plate menyatakan hal itu sebagai upaya menjalankan amanat Undang-Undang No 11 Tahun 2020 tentang Cipta Kerja....

Paparkan Agenda Bangun Infrastruktur Digital, Menteri Johnny: Tahun Depan Berlanjut!

Jakarta,POJOKREDAKSI.COM - Menteri Komunikasi dan Informatika Johnny G. Plate memaparkan capaian dan rencana pembangunan infrastruktur untuk mempercepat transformasi digital di Indonesia. Menteri Johnny menyatakan capaian pembangunan infrastruktur teknologi informasi dan komunikasi (TIK), salah satunya penyediaan Base Transceiver Station (BTS) yang...

Terapan Teknologi Netral, Menteri Johnny: 5G Butuh Dukungan Infrastruktur yang Besar

Jakarta, POJOKREDAKSI.COM - Menteri Komunikasi dan Informatika Johnny G. Plate menyebutkan, pemerintah menetapkan pilihan teknologi netral seperti teknologi generasi kelima atau 5G, yang juga diharapkan pilihan tersebut sangat bergantung kepada operator seluler dalam pemanfaatan ekosistem teknologi. "Pemerintah telah menempatkan pilihan...
Loading posts...

All posts loaded

No more posts