Pengamanan KTT G20

TNI-Polri Gelar Gladi Pengamanan Tamu VVIP KTT G 20 di Bali

Bali, POJOKREDAKSI.COM - TNI-Polri menggelar gladi utuh pasukan pengamanan VVIP di seluruh lokasi kegiatan Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) G20 di Bali. Pelaksanaan gladi ini dilakukan pada hari ini, Jumat (11/11/2022) dimulai dari Hotel Apurva Kempinskri Bali. Kepala Divisi Humas Polri...
jalan sehat senam zumba

Dukung KTT G20: Komunitas Mahasiswa Bali dan Pemuda Adakan Jalan Santai dan Senam Zumba

Bali, POJOKREDAKSI.COM - Kegiatan senam Zumba dan jalan santai bertajuk Sapa Bali, Bijak Menggunakan BBM, diselenggarakan oleh Kestaria Muda Respublika, sekaligus, dalam rangka menyambut perhelatan KTT G20, di lapangan Puputan, Niti Mandala Renon, Denpasar. Minggu, (6/11/2022) pukul 07.00 Wita. Dalam...
pojok redaksi

Kasad Pimpin Apel Kesiapsiagaan TNI AD, Pangdam IX/Udayana Laporkan Prajuritnya 10.350 Siap Sukseskan Perhelatan internasional Presidensi Puncak KTT G20

Bali, POJOKREDAKSI.COM - Kepala Staf TNI Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Dr. Dudung Abdurachman, S.E., M.M., memimpin Apel Gelar pasukan Kesiapsiagaan TNI AD tahun 2022 dalam rangka menghadapi kontijensi, yang digelar secara serentak di seluruh Kodam/Kotama se Indonesia dan terpusat...

Tepat Sasaran Penataan Pantai Kuta, Saat menjelang Kegiatan KTT G20 November 2022

Badung Kuta Bali, POJOKREDAKSI.COM- Pemerintah Daerah Dan Intansi Mendapat Pujian Dari Masyarakat Bali Dan Juga Wisatawan Yang Berkunjung Ke Area Pantai Kuta, 25/9/2022 Dengan Wajah barunya Penataan Pantai Kuta Dinilai Sangat Penting Dikarenakan Keindahan Pasir Putihnya Dan Kebersihan Pantainya Keberhasilan...