Pemkab Asahan Raih Penghargaan KLA Dari Kementerian PPPA Tahun 2021

Asahan-POJOKREDAKSI.COM - Pemerintah Kabupaten Asahan meraih penghargaan Kabupaten Layak Anak (KLA) Tingkat Pratama dari Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA) Republik Indonesia. Untuk mendapatkan penghargaan tersebut Kabupaten/Kota harus memiliki komitmen untuk menjamin pemenuhan hak anak dan perlindungan anak di...

Bupati Asahan Launching Pelayanan Administrasi Kependudukan Di 6 Kecamatan

Asahan, POJOKREDAKSI.COM - Bertempat di Kantor Camat Pulau Rakyat, Bupati Asahan, H. Surya, BSc didampingi Ketua TP PKK Kabupaten Asahan, Ny. Hj. Titiek Sugiharti Surya, Wakil Ketua TP. PKK, Ny. Yusnila Indriati Taufik, Asisten Administrasi Umum, Khaidir Afrin, SE, OPD...
pojok redaksi

Bupati: Sempurnakan Dokumen Renstra OPD & Selaraskan Dengan Visi-Misi Asahan

Asahan, POJOKREDAKSI.COM - Bupati Asahan, H. Surya, B.Sc membuka Forum Konsultasi Publik (FKP) rancangan awal Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kabupaten Asahan tahun 2021-2026 yang digelar di Aula Melati, Kantor Bupati Asahan, Kamis (25/03/2021). Forum tersebut dihadiri oleh anggota...

Bupati Asahan Tutup Kongres ASKAB PSSI Asahan, Armen Margolang Kembali Terpilih

Asahan, POJOKREDAKSI.COM - Bertempat di Aula Hotel Sabty Kisaran, Bupati Asahan, H. Surya, BSc secara resmi menutup pelaksanaan Kongres ASKAB PSSI Asahan periode 2021-2025, Rabu (24/03/2021) yang juga dihadiri oleh Ketua Asprov PSSI Sumatera Utara, Kodrat Shah, Unsur Forkopimda, Ketua...

Buka Forum OPD Asahan 2021, Bupati Berharap Proses Perencanaan Peroleh Hasil Maksimal

Asahan, POJOKREDAKSI.COM - Bertempat di aula Dinas PUPR, Bupati Asahan, H. Surya, BSc didampingi Wakil Bupati Asahan, Taufik Zainal Abidin, S.Sos, MSi, Sekdakab Asahan, Para Asisten membuka kegiatan Forum Organisasi Perangkat Daerah (OPD) bidang infrastruktur, Rabu (17/03/2021), kegiatan tersebut digelar...

Bupati, Wabup Beserta Kepala Instansi Terkait Hadiri Gotong-Royong Pembersihan Drainase Tumpat

Asahan, POJOKREDAKSI.COM - Bupati Asahan, H .Surya, BSc dan Wakil Bupati Asahan, Tautik Zainal Abidin Siregar, S.Sos, MSi menyoroti drainase tumpat di sepanjang Jalan Cokro Aminoto Kisaran, Kecamatan Kota Kisaran Barat, Kabupaten Asahan, Jumat (05/03/2021). Kedatangan Bupati dan Wakil Bupati...

Gelar Rapat Paripurna, DPRD Asahan Dengarkan Sambutan Bupati/Wakil Bupati Hasil Pilkada Tahun 2020

Asahan, POJOKREDAKSI.COM - Bertempat di ruang rapat Paripurna DPRD Kabupaten Asahan, DPRD Kabupaten Asahan melaksanakan Rapat Paripurna dalam acara sambutan Bupati Asahan hasil Pemilukada Kabupaten Asahan tahun 2020 yang di Hadiri oleh Bupati Asahan, H. Surya, BSc, Wakil Bupati Asahan,...

Gelar Syukuran Pelantikan, Bupati Dan Wakil Bupati Asahan Pinta Kerjasama Implementasikan Visi Misi

Asahan, POJOKREDAKSI.COM - Bentuk ungkapan rasa syukur atas pelantikan H. Surya, B.Sc dan Taufik Zainal Abidin, S.Sos, M.Si sebagai Bupati dan Wakil Bupati Asahan periode 2021-2024, Pemerintah dan masyarakat Kabupaten Asahan laksanakan syukuran yang bertempat di Pendopo Rumah Dinas Bupati...

Bupati Asahan Resmi Buka MTQ ke-52 Tingkat Kabupaten Asahan

Asahan, POJOKREDAKSI.COM - Bupati Asahan, H. Surya, BSc membuka secara resmi MTQ ke-52 Tingkat Kabupaten Asahan Tahun 2021 yang bertempat di Gedung Tahfidz Mesjid Agung H. Ahmad Bakrie Kisaran, Senin (15/02/2021). Pada pembukaan MTQ ke-52 Tingkat Kabupaten Asahan Tahun 2021...
gelar audensi pt inalum

Gelar Audiensi, PT. Inalum Sepakat Tandatangani Dokumen RTD Bersama Pemkab Asahan

Asahan, POJOKREDAKSI.COM - H. Surya, BSc didampingi Plt Sekretaris Daerah Kabupaten Asahan, Kadis Kominfo Kabupaten Asahan, Kepala BPBD Kabupaten Asahan dan Kabag Protokol Setdakab Asahan menerima audiensi P. Inalum (Persero) di Ruang Kerja Bupati Asahan, Selasa (09/02/2021). Pada audiensi ini...
Loading posts...

All posts loaded

No more posts