pemuda katolik

Konferensi Cendekiawan dan Akademisi Katolik, Menuju Indonesia Emas 2045

Jakarta, POJOKREDAKSI.COM - Dalam Konferensi Cendekiawan dan Akademisi yang digagas oleh Pengurus Pusat Pemuda Katolik, Prof. Dr. Drs. Avelinus Levaan, MS dari Universitas Cendrawasih Papua menegaskan bahwa selama ini salah satu kelemahan umat Katolik adalah memperkuat komunikasi internal. “Sebagai umat...
Pesparani 3

Launching Pesparani Katolik Tingkat Nasional III, Ajakan untuk Menguatkan Aksi Kolaboratif Merawat Keberagaman

Jakarta, POJOKREDAKSI.COM - Pesparani penting sebagai sarana meningkatkan wawasan keagamaan bagi umat Katolik. Lewat lagu-lagu liturgi, pendalaman Kitab Suci, dan ragam kegiatan lainnya, masyarakat Katolik semakin meningkatkan kualitas spiritualitas sehingga berdampak dan pada akhirnya melahirkan nilai-nilai cinta kasih yang tulus...
pojok redaksi
pesta pak katolik

Pembukaan Pesta PAK Se-Paroki St. Pius X Aek Kanopan 2023

Labura, POJOKREDAKSI.COM - Pesta Punguan Ama Katolik (PAK) se-Paroki St. Pius X Aek Kanopan dilaksakan khusus untuk kaum bapak-bapak katolik dengan rencana kegiatan yang akan berlangsung 2 hari, yaitu Sabtu dan Minggu (1 - 2 Juli 2023) di komplek Gereja...
pemuda katolik

Pemuda Katolik Jabar Resmi Lantik Pengurus Komcab Cianjur

Cianjur, POJOKREDAKSI.COM - Pemuda Katolik Komisariat Daerah (Komda) Jawa Barat resmi lantik Pengurus Pemuda Katolik Komisariat Cabang (Komcab) Kabupaten Cianjur periode 2023-2026. Sabtu, (27/5/2023). Pelantikan pengurus dilakukan oleh Ketua Komda Jawa Barat, Edi Silaban di Pendopo Tumaritis, Cianjur. Acara yang...
pemuda katolik

Pemuda Lintas Agama Deklarasi Komitmen Jaga Pemilu 2024 di Rapimnas I Pemuda Katolik

Pekanbaru, POJOKREDAKSI.COM - Pengurus Pusat Pemuda Katolik menggelar Pembukaan Rapat Pimpinan Nasional (Rapimnas) I tahun 2023 di The Zuri Hotel Pekanbaru. Jumat, (19/5/2023). Seremonial pembukaan agenda Nasional yang menjadi kesempatan organisatoris untuk membangun konsolidasi seluruh kader Pemuda Katolik se Indonesia...
katolik katedral

Arti Masa Prapaskah Bagi Umat Katolik

Jakarta, POJOKREDAKSI.COM - Masa prapaskah merupakan periode 40 hari sebelum perayaan Paskah dalam agama Katolik. Periode ini dimulai pada hari Rabu Abu dan berakhir pada malam Kamis Putih. Masa prapaskah dianggap sebagai waktu persiapan untuk merayakan kebangkitan Yesus Kristus pada hari...
paus fransiskus

Paus Fransiskus Berguyon Bahwa Banyak yang Menginginkan Dirinya Mati

Jakarta, POJOKREDAKSI. COM - "Beberapa orang menginginkan saya mati" dan para kardinal sudah bersiap untuk menggantikannya. Begitu gurauan Paus Fransiskus setelah menjalani operasi usus besar musim panas ini, menurut sebuah laporan media. Selasa, (21/9/2021). Menurut jurnal Jesuit La Civilta Cattolica, Paus berusia...
pemuda katolik labura

Pelantikan Pengurus Pemuda Katolik Komisariat Cabang Kabupaten Labuhanbatu Utara Periode 2021-2024

Labura, POJOKREDAKSI.COM - Dimulai dengan perayaan ekaristi (ibadah Misa) yang dipimpin oleh Pastor Stefanus Sitohang, OFM Cap, di Aula Paroki Katolik, St. Pius X Aek Kanopan, kemudian dilanjutkan dengan acara Pelantikan Pengurus Pemuda Katolik Komisariat Cabang Kabupaten Labuhanbatu Utara Periode...