Pemprov DKI Siap Menindaklanjuti Laporan  Penyelewengan BST

Jakarta, POJOKREDAKSI.COM - Pemprov DKI Jakarta akan menindaklanjuti berbagai temuan penyelewengan dan masukan selama proses pendistribusian bantuan sosial tunai (BST). Hal itu diungkapkan Kepala Bidang Pengembangan Kesejahteraan Sosial dan Penanganan Fakir Miskin Dinas Sosial DKI Jakarta Susana Budi Susilowati dalam...

Pembagian BST Tahap Kedua di Jakarta Pusat Hampir Selesai

Jakarta, POJOKREDAKSI.COM - Penyaluran bantuan sosial berupa Bantuan Sosial Tunai (BST) tahap kedua di wilayah Jakarta Pusat hampir selesai. “Untuk tahap pertama di bulan Januari sudah selesai. Sementara tahap kedua sudah 70%. Kita akan selesaikan penyalurannya dalam waktu dekat sebelum...
pojok redaksi

Pemprov DKI : Pelaku Pemotongan Bansos Tunai Akan Ditindak Tegas

Jakarta, POJOKREDAKSI.COM - Kepala Bidang Pengembangan Kesejahteraan Sosial dan Penanganan Fakir Miskin Dinas Sosial DKI Jakarta, Susan Budi Susilowati menegaskan, pihaknya segera menyelidiki oknum-oknum yang melakukan pemotongan bantuan sosial tunai (BST) kepada warga terdampak Covid-19. Susan menambakan, pihak Pemprov DKI...

BST Rp. 300 Ribu Tidak Pakai Surat Undangan Lagi

Jakarta, POJOKREDAKSI.COM - Penerima bantuan Sosial Tunai (BST) sebesar Rp 300.000 pada bulan Februari ternyata tidak lagi menunggu surat undangan seperti sebelumnya. Untuk mencairkan dana tersebut bisa langsung menggunakan ATM di Mesin ATM Bank DKI terdekat. Bantuan akan dicairkan melalui...
Monumen-Pancasila-Pahlawan.jpg

Polisi: Izin Keramaian Nobar Film Pengkhianatan G30S/PKI Tak Dikeluarkan karena Covid-19

[caption id="attachment_1732" align="aligncenter" width="525"] Monumen-Pancasila-Pahlawan.jpg[/caption] Jakarta-Pojokredaksi.com-Karo Penmas Divisi Humas Mabes Polri Brigjen Pol Awi Setiyono menerangkan, pihaknya tidak akan memberi izin keramaian untuk kegiatan nonton bareng film Pengkhianatan G30S/PKI karena masih dalam masa pandemi Covid-19. Saat ini katanya, kesehatan dan...