Vox Point DPD Sulsel Launching Pusbakum, Koperasi dan Survey Umat

Sulsel, POJOKREDAKSI.COM - Vox Point Indonesia DPD Sulawesi Selatan (Sulsel) telah melakukan launching Pusat Bantuan Hukum (Pusbakum), Koperasi dan Tim Survey Umat pada tanggal 15 Maret 2021. Ketua DPD Sulsel Dharma Trigno mengungkapkan launching perdana tersebut disaksikan dan direstui oleh...

Bupati Hery Nabit Janji Bereskan Data Penerima Bantuan Sosial

Ruteng, POJOKREDAKSI.COM - Bupati Manggarai, Herybertus GL. Nabit berjanji akan mengoptimalkan bantuan sosial kepada masyarakat di Manggarai demi ketahanan ekonomi. Hal ini Ia sampaikan setelah acara serah terima jabatan dari Plh. Bupati Manggarai kepada Bupati dan Wakil Bupati Manggarai di...
pojok redaksi

Simak! Cara Mengecek Penerima Bantuan Sosial Tunai

Jakarta, POJOKREDAKSI.COM - Bantuan Sosial Tunai (BST) merupakan bantuan sosial yang diberikan kepada masyarakat terdampak Covid - 19 untuk memenuhi kebutuhan dasar. Bantuan ini disalurkan melalui dua cara yaitu BST dari pemerintah pusat dan pemerintah daerah. Dari pemerintah pusat bantuan...

Fenomena Alam, Lubang Besar Muncul di Koko

Manggarai, POJOKREDAKSI.COM - Warga kampung Koko, Desa Persiapan Bangka Nderu, Kecamatan Wae Ri,i, Manggarai dikejutkan dengan munculnya lubang berukuran besar. Fenomena alam ini terjadi di dekat pemukiman warga Kampung Koko-Cibal-Manggarai, NTT. Menurut laporan warga, kejadian ini kemungkinan terjadi Sabtu malam,...

Webiner Vox Point Indonesia, Menparekraf : Saya Berkantor di Bali Meningkatkan Semangat dalam Membenah Pariwisata

Jakarta, POJOKREDAKSI. COM - Ketua Umum Dewan Pimpinan Nasional (DPN) Vox Point Indonesia, Yohanes Handojo Budhisedjati, menilai terbatasnya mobilitas masyarakat akibat pandemi Covid-19 memberikan dampak cukup besar terhadap sektor pariwisata, terutama di Bali. Apalgai dengan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB)....

Vox Point Sulsel Berbagi Untuk Korban Gempa Sulbar

Sulsel, POJOKREDAKSI.COM - Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Vox Point Indonesia Sulawesi Selatan memberikan sumbangan berupa makanan dan pakaian layak pakai untuk korban gempa di Mamuju dan Majene, Sulawesi Barat. “Sumbangan ini merupakan bentuk kepedulian kami terhadap saudara dan saudari korban...

Pernyataan Sikap Vox Point Indonesia Terkait Siswi Nonmuslim Wajib Berjilbab di SMKN 2 Kota Padang

Jakarta, POJOKREDAKSI.COM - Dewan Pimpinan Nasional (DPN) Vox Point Indonesia menyampaikan pernyataan sikap terkait tindakan diskriminatif dan intoleransi dalam dunia pendidikan di SMK Negeri 2 Kota Padang, Sumatera Barat. Berikut adalah pernyataan resmi Vox Point Indonesia, yang dirilis pada Minggu,...

Natal Virtual 25 Januari 2021, Gerindra : ‘Mereka Akan Menamakannya Immanuel’

Tangerang, POJOKREDAKSI.COM – Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra) akan mengadakan Perayaan Natal Nasional. Acara ini akan berlangsung secara virtual berpusat di GBI Pray Pamulang, Kota Tangerang Selatan, Banten, Senin (25/01/2021). Acara Natal Nasional tahun ini dipanitiai oleh Gerakan Kristiani Indonesia...

Menag Temui Kardinal Suharyo Bicara Moderasi Beragama

Jakarta, POJOKREDAKSI.COM - Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas bertemu dengan Uskup Agung Jakarta, Mgr. Ignatius Kardinal Suharyo Hardjoatmodjo di Katedral Jakarta Pusat, pada Jumat (22/1/2021) petang. Menag Yaqut dan rombongan tiba di pelataran Gereja Katedral, Jakarta sekitar pukul 17.10 WIB...

Aturan Siswi Nonmuslim Wajib Berjilbab di Padang, PMKRI : Bukti Lemahnya Kontrol Pemerintah

Jakarta, POJOKREDAKSI.COM - Dunia maya heboh lantaran adanya video adu argumen antara orangtua siswa dengan wakil kepala SMK Negeri 2 Padang. Dalam video ini terlihat perdebatan antara orangtua siswa dengan pihak sekolah lantaran kewajiban siswi termaksud yang nonmuslim menggunakan jilbab...
Loading posts...

All posts loaded

No more posts