Polres Labuhanbatu Musnahkan BB Sabu Hasil Penangkapan Maret 2021

Labuhanbatu, POJOKREDAKSI.COM - Satuan Reserse Narkoba Polres Labuhanbatu musnahkan barang bukti narkotika jenis sabu sebanyak 6 klip atau seberat 967 gram netto dari hasil penangkapan pada Maret 2021 lalu. Pemusnahan yang berlangsung di Aula Serbaguna Mapolres Labuhanbatu, Rabu (7/4/2021), dihadiri...

Lapas Kelas II A Rantauprapat di Razia Tim Gabungan Satres Narkoba Polres Labuhanbatu

Labuhanbatu, POJOKREDAKSI.COM - Tim Gabungan Satuan Reserse Narkoba Polres Labuhanbatu bersama Polsuspas LP Kelas II A Rantauprapat melakukan razia secara mendadak di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Rantauprapat, Selasa (06/04/2021) Razia yang dipimpin langsung oleh Kanit 1 Satres Narkoba Polres...
pojok redaksi

Kapolres Labuhanbatu Berikan Arahan dan Motivasi Kepada Perwira Hingga Bintara

Labuhanbatu, POJOKREDAKSI.COM - Kapolres Labuhanbatu, AKBP Deni Kurniawan memimpin apel pagi sekaligus memberi arahan dan juga motivasi kepada perwira hingga personel bintara, Senin (5/4/2021) pukul 07.30 WIB, di Lapangan Apel Mapolres Labuhanbatu. Dalam kesempatan itu, Kapolres menyampaikan, ada beberapa personel...

Sering Transaksi Sabu di Depan Rumah, Sino Diringkus Unit Reskrim Polsek Kualuh Hilir

[caption id="attachment_7574" align="alignnone" width="1176"] Tersangka Sino (35) Tampak Sedang di Borgol dan Diapit Oleh Petugas.[/caption] Labura, POJOKREDAKSI.COM - Seorang pria yang berinisial PO alias Sino (35) yang diduga telah melakukan tindak pidana penyalahgunaan narkotika jenis sabu. Diringkus Personil Unit Reskrim...

Personil Satres Narkoba Polres Labuhanbatu Laksanakan Baksos dan Bansos di Mesjid Baiturahman

[caption id="attachment_7528" align="alignnone" width="872"] Foto Personil Satres Narkoba Polres Labuhanbatu Bersama Nazir Mesjid, Setelah Selesai Bersih Bersih.[/caption] Labuhanbatu, POJOKREDAKSI.COM - Personil Satuan Reserse (Satres) Narkoba Polres Labuhanbatu melaksanakan Bhakti Sosial dan Bantuan Sosial di Mesjid Baiturahman Jalan KH.Ahmad Dahlan Rantauprapat,...

Tanggapi Aduan Masyarakat, Satres Narkoba Polres Labuhanbatu Ciduk Pengedar dan Pemakai Sabu

Labuhanbatu, POJOKREDAKSI.COM - Walau mendapat perlawanan dari pihak keluarga dan warga, namun Satres Narkoba Polres Labuhanbatu tetap berhasil menciduk seorang pengedar dan dua pemakai narkotika jenis sabu. Keberhasilan ini berkat adanya aduan masyarakat di aplikasi nomor layanan Sat Narkoba," ungkap...

Selama 3 Pekan Ops Sikat Toba 2021, Polres Labuhanbatu Berhasil Meringkus 130 Tersangka

Labuhanbatu, POJOKREDAKSI.COM - Dalam kurun waktu tiga pekan, Polres Labuhanbatu beserta jajaran berhasil mengungkap 104 kasus dan meringkus 130 bandit (tersangka) dalam Operasi Sikat Toba 2021 di Kabupaten Labuhanbatu, Labuhanbatu Utara, Labuhanbatu Selatan, Sumatera Utara. Hal tersebut disampaikan Kapolres Labuhanbatu...

9 Orang Pecandu Narkoba di Berangkatkan Polres Labuhanbatu Untuk Rehabilitas

Labuhanbatu, POJOKREDAKSI.COM - Polres Labuhanbatu memberangkatkan 9 pecandu narkoba yang terdiri dari 8 orang laki - laki dan 1 orang perempuan untuk mengikuti rehabilitasi selama 6 bulan di Panti Rehab Napza Insyaf Pamardi Putra di Desa Lau Bekeri, Kecamatan Kutalimbaru,...

Viral di Medsos Setelah Melempar Kaca Truck, Akhirnya Anggi Menyusul Rekannya ke Jeruji Besi

Labuhanbatu, POJOKREDAKSI.COM - Tidak butuh waktu lama Personil Polres Labuhanbatu berhasil meringkus satu lagi tersangka Anggi Pohan (21) yang telah melakukan Pelemparan Kaca Truck di Jalan Ledong Barat, Kecamatan Aek Ledong, Kabupaten Asahan, Sumatera Utara. Jum'at (19/3/2021) Pelaku pemalakan dan...

Keberhasilan Polres Labuhanbatu Dalam Mengungkap Jaringan Gembong Narkoba Diapresiasi Oleh AL UOIS

Labuhanbatu, POJOKREDAKSI.COM - Demi menjaga dan mempererat tali silaturrahmi sekaligus memberikan apresiasi kepada Kapolres Labuhanbatu AKBP Deni Kurniawan, S.IK,.MH dan Kasat Narkoba AKP Martualesi Sitepu, atas keberhasilannya dalam menumpas para pelaku penyalahgunaan Narkoba. Aliansi Umat dan Organisasi Islam (AL UOIS)...
Loading posts...

All posts loaded

No more posts