Walikota Surabaya akan Memberikan Beasiswa Pendidikan Bagi Anak-Anak Kru Korban KRI Nanggala-402 yang Berpenduduk Surabaya

Surabaya, POJOKREDAKSi.COM - walikota Surabaya turut berbela sungkawa atas musibah tenggelamnya KRI Nanggala-402 yang gugur di perairan Utara Bali. Walikota Surabaya juga berjanji akan memberikan Beasiswa kepada anak-anak kru yang berpenduduk kota Surabaya, yang menjadi korban atas tenggelamnya KRI Nanggala-402,di...
korban pembunuhan

Istri Sedang Hamil Besar Dibunuh Oleh Suaminya Sendiri

Surabaya, POJOKREDAKSI.COM - Sungguh kejam perbuatan Jhony, pelaku pembunuhan Putri Ima Camelia Sandy (26th), yang merupakan istrinya sendiri. Putri dibunuh dalam keadaan hamil besar, jenazah Putri ditemukan oleh penjaga parkir dalam kondisi sudah membusuk dan mengeluarkan aroma tidak sedap dalam...
pojok redaksi

175 KK Warga Surabaya yang Menghuni Kolong Tol Selama Puluhan Tahun

Surabaya, POJOKREDAKSI.COM - Tak banyak orang tahu, di Surabaya yang tampak megah sebagai kota metropolitan, ada sebuah kampung yang dikenal dengan sebutan 'Kampung 1001 Malam'. Kampung yang berada di kolong jembatan Tol Waru-Tanjung Perak itu dihuni 175 kepala keluarga (KK)....

Pemkot Surabaya Tambahkan Titik Penyekatan Diakses Keluar Masuk Surabaya

Surabaya, POJOKREDAKSI.COM - Pintu keluar masuk Kota Surabaya akan ditambah titik penyekatan dari 6 titik menjadi 13 titik serta akan ditambah petugas jaga gabungan pada larangan mudik lebaran 2021 mulai tanggal 6 hingga 17 Mei.terlihat petugas jaga tengah mengoptimalkan sosialisasi...
golkar berbagi

Golkar Berbagi 10 Ribu Nasi Kotak Musollah Perkampungan se-Surabaya

Surabaya, POJOKREDAKSI.COM - Gerakan Golkar Berbagi 10 ribu nasi kotak untuk berbuka puasa selama Ramadhan yang digelar DPD Partai Golkar Kota Surabaya menyasar musala yang tersebar di perkampungan Kota Pahlawan, Jawa Timur. "Biasanya bagi nasi di masjid-masjid. Namun, berhubung di...
surabaya tabrakan

Hilang Keseimbangan, Pengendara Motor Tabrak Ibu-ibu Hingga Meninggal Dunia

Surabaya, POJOKREDAKSI.COM - Akibat hilang keseimbangan pengemudi motor Djufri Suherman (49 th) yang melaju dengan kencang dari arah jalan Demak -Perak, tak melihat jika ada ibu-ibu yang menyeberang, tak pelak kejadian laka pun terjadi. Kejadian naas itu pun memakan korban...
surabaya

Menjelang Bulan Ramadhan Banyak Warga Penuhi Area Pemakaman di Surabaya

Surabaya, POJOKREDAKSI.COM - Tidak seperti biasanya di area pemakaman di Surabaya, penuh sesak terlihat lalu lalang kendaraan bermotor yang keluar masuk di area pemakaman di seluruh Surabaya, menjelang datangnya bulan ramadhan. Banyak warga yang berdatangan untuk mendoakan keluarganya yang sudah...
pengedar narkoba surabaya

Warga Tambak Asri Manfaatkan Lahan Pergudangan Jadi Sarang Narkoba

Surabaya, POJOKREDAKSI.COM - Pergudangan di Jalan Romokalisari, Surabaya yang cukup sepi dan jauh dari pantauan aparat kepolisian rupanya dimanfaatkan oleh Teguh Mardiyanto (30) menjadi sarang peredaran sabu-sabu kalangan sopir truk. Tersangka cukup cerdik dalam melancarkan aksinya, karna memang di kawasan...

Walikota Surabaya Menaikan Dana Operasional RT, RW dan LPMK Agar Pelayanan Masyarakat Lebih Maksimal

Surabaya, POJOKREDAKSI.COM - "Terima kasih atas perhatian langsung dari Pak Eri (Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi)," kata Ketua RW 3 Kelurahan/Kecamatan Tambaksari Kasman di Surabaya, Kamis. Menurut dia, kenaikan biaya operasional sebagai bentuk penyemangat para Ketua RT, RW dan LPMK...

Rapat Koordinasi Pemkot Surabaya dan Polrestabes Surabaya, Tentang Aturan Mudik Lebaran 2021

Surabaya, POJOKREDAKSI.COM - Terkait kebijakan tersebut, Pemkot Surabaya dan polrestabes akan mengikuti aturan yang telah ditetapkan oleh Pemerintah Pusat Disela-sela acara dengan jajaran Polrestabes walikota mengungkapkan,Kalau mudik lebaran kita ikuti Pemerintah pusat. Kalau pemerintah melarang mudik ya kita juga akan...
Loading posts...

All posts loaded

No more posts